Petualangan Sandi Menyibak Rahasia Nusantara Terus Berlanjut
Setelah melalui petualangan di volume 1 komik Sandi Nusantara, perjalanan Sandi dalam rangka memulihkan ingatannya terus berlanjut. Kali ini, Sandi dan ayahnya (Gendra) melakukan ekspedisi batik nusantara dalam Sandi Nusantara 2